Monday, November 28, 2011

PELUANG USAHA TERKINI MODAL KECIL, UNTUNG BESAR, KEDAI DAWET 99

Outlet - Outlet Kedai Dawet 99 (KD99)
Logo Bisnis KD99
.........................................................................................................   

    COMPANY PROFILE KEDAI DAWET 99
  
1.    Pengantar
   Kami adalah salah satu perusahaan UKM yang bergerak di bidang kuliner  minuman  dengan produksi utama berupa es dawet alami dengan berbagai rasa. Kami berdiri sejak 2010 yang lalu, Komitmen kami pada dasarnya adalah ingin memajukan kuliner nusantara lewat sebuah terobosan baru dengan konsep produk “Alami” tetapi dengan konsep pemasaran “Modern”. Dengan dukungan segenap SDM yang berdedikasi tinggi kami siap memuaskan  konsumen dengan produk minuman yang kami sajikan. 

2.    FALSAFAH, VISI, MISI DAN MOTO
a.  Falsafah
     Kekeluargaan, Kebersamaan, Kerja Keras, dan Kerja Cerdas.

b.  Visi
    Menjadi perusahaan kuliner  alami  yang transparan, kuat, profesional, inovatif dan mampu mensejahterakan semua yang terlibat didalamnya.

c.  Misi
1. Bekerja sebagai media beribadah dan beramal yang baik.
2. Memuaskan konsumen kuliner Nusantara dengan layanan yang berdidakasi tinggi
3. Membentuk SDM yang professional dan bertaqwa Kepada Tuhan YME
4. Membentuk etos kewirausahaan kepada masyarakat
5. Membantu masyarakat untuk menemukan potensi peluang usaha
6. Mendorong pertumbuhan perekonomian Negara yang jujur dalam kebersamaan
7. Turut mengurangi pengangguran dan meningkatkan kesadaran berwirausaha.

d.  Moto
     Membangun jiwa enterpreneur dahsyat ( We Create Extraordinary People )

3.    Konsep Produk Kami.
    Produksi utama KD99 adalah berupa minuman es dawet asli dan alami yang di produksi secara higienis halal bersertifikat MUI serta dengan bahan – bahan yang alami berkualitas, kemudian di sajikan dengan service yang profesional.

4.    Konsep Harga Jual Kemitraan (Distributor).
    Untuk harga kemitraan dan reseler kami sesuaikan berdasarkan kesepakatan kemitraan yang saling menguntungkan.

5.    Konsep Pemasaran Kami
a.  Pemasaran Langsung
     Konsep pemasaran kami adalah dengan cara menjual secara langsung ke konsumen melalui kedai – kedai kami yang tersebar di seluruh kota yogyakarta, baik outdoor maupun indoor location, untuk outdoot kami menggunakan tenda – tenda, maupun indoor kami bekerjasama dengan pengelola mall. Untuk outdoor kami banyak bekerjasama dengan pengelola SPBU di Yogyakarta.

b.  Pemasaran Kemitraan (Penambahan Menu)
    Konsep Kemitraan kami bekerjasama dengan rumah makan, rsto, kafe dll, dengan sebuah konsep yang seimbang dan sama – sama memberikan keuntunan secara adil dan proporsional.  Gambaran Bentuk kerjasamanya adalah : Pihak KD99 menyediakan peralatan kedai dawet, kemudian mitra tinggal menjual  produk kami dengan cara penambahan menu pada list menu minuma. Produk kami distribusikan  dengan system kulakan produk dengan harga kesepakatan kemitraan, kami siap mendistribusikan ke tempat mitra secara rutin sesuai request.      

PANGSA PASAR KD99 (Sangat Terbuka Luas)
  
MASYARAKAT UMUM, Semua Lapisan Masyarakat menyukai produk KD99
DISRTIBUTOR DAWET , Produk kami terbiasa di ambil kulakan oleh:
                                       kantin/warung/kafe/resto dll, untuk dijual lagi.
WISATA KULINER, Produk kami sering di pergunakan untuk wisata kuliner
                               Mall,Plasa, Kafe, Kantin, Warung, Kedai,Food Court 
WEDDING, Produk kami sering di pergunakan untuk wedding even oleh masyarakat
ARISAN, Produk kami sering di pergunakan untuk Arisan  oleh masyarakat 
ULANG TAHUN, Produk kami sering di pergunakan untuk ulang tahun
REUNI, Produk kami sering di pergunakan untuk reuni sekolah
MITONIProduk kami sering di pergunakan untuk mitoni (7 bulanan hamil)
BUKA BERSAMA, Produk kami sering di pergunakan untuk buka bersama
dll 
          
6.    Penutup.
     Beberapa penjelasan diatas adalah mini konsep yang semoga bisa di gunakan untuk  membantu dalam memberikan gambaran konsep usaha kami secara umum, dan untuk selanjutnya bisa digunakan dalam memberikan keputusan kerjasama.
     Kurang Lebihnya Mohon maaf jika terdapat kesalahan, kami sangat terbuka untuk masukan yang diberikan guna kemajuan usaha kami. Untuk keterangan lebih detail hubungi kami di nomor telpon yang ada.

       BAHAN - BAHAN ALAMI PILIHAN  KEDAI DAWET 99.
 
BAHAN - BAHAN ALAMI PILIHAN
      
             SAMPEL PRODUK  KEDAI DAWET 99 (ALAMI SEGARNYA) :

Rasa Original,Nangka/Duren,Bayam Merah, Alpukat
      
                 "Dicari Mitra untuk bergabung dengan KD99 di Kota - kota 
Yogya,Solo,Semarang,Jkt,Purwokerto,Klaten dll"

      KEDAI DAWET 99, membuka kembali kemitraan dengan masyarakat luas :
 
     1. Bagi anda yang memiliki tempat usaha strategis, kami siap bekerjasama dengan anda, kami sediakan semua keperluan alat – alat kedai dawet dan dagangan akan di antar sampai tempat.

2. Bagi anda pemilik kantin/warung makan/resto/kafe/warung bakso/mi ayam, kami siap menyediakan menu minuman es dawet 99 yang istimewa, dengan harga khusus yang pasti laku dan untung.
 
Info lebih detail Hub Marketing kami (Yogyakarta) : 0813-283-50030,08985479250





       SYARAT MENJADI MITRA KEDAI DAWET 99:

         1. Mengajukan Permohonan kepada Manajemen KD99 (Telp :0813.283.50030)
         2. Memiliki tempat yg strategis , baik sewa maupun punya sendiri
         3. Bersedia di survey 
         4. Memiliki Komitmen yang tinggi untuk maju dalam bekerjasama
         5. Mematuhi aturan yang di sepakati dengan manajemen KD99
         6. Mempersiapkan karyawan dan bersedia di training penjualan produk KD99
         7. Untuk master kemitraan harus bersedia di training pembuatan produk 

         ANALISA USAHA BISNIS DAWET KD99:
        
Asumsi Omset Penjualan / Hari (cup/gelas)
                            50
·           Harga Jual
                      3,000
·           Total Pendapatan / Hari
                 150,000


PENDAPATAN

·         Per Hari
                 150,000
·         Per Bulan (30 Hari)
             4,500,000


PENGELUARAN (PER HARI)

·           Tepung Aren / Beras (8000)
                      8,000
·           Pandan
                      5,000
·           Gula Jawa (Saat Harga Per kilo 10.000)
                   20,000
·           Santan Kelapa
                   10,000
·           Cup, Pipet, Kantong Plastik (500)
                   25,000
·           Es Batu / Hari
                   10,000
·           Pegawai / Hari
                   12,000
·           Sewa Tempat/hari (Asumsi 250 rb/bln)
                      8,333
         TOTAL BIAYA
                   98,333


          TOTAL PENDAPATAN NETO/ HARI
                   51,667
          TOTAL PENDAPATAN NETO / BULAN
             1,550,000


TOTAL INVESTASI KEMITRAAN
             3,500,000
ROI (RETURN OF INVESTMENT)
44%
Waktu Balik Modal (+-)
 3 Bulan

        PENGAHARGAAN,JAMINAN HALAL DAN KUALITAS PRODUK 

KD99 No Sertifikat Halal : 12120000770511



     BEBERAPA  OUTLET  KD99

  •   SPBU Banyuraden Jl. Godean Km 4,5, Yogyakarta (Utara  Akper/Poltekes)
  •   SPBU TVRI Jl. Magelang Yogyakarta
  •   Resto Bakso Sambel Uleg UMY
  •   Resto Bakso Sambel Uleg Krapyak
  •   Kantin SMPN 8 Yogyakarta
  •   Warung Kuliner “Pak Rendy” Jl. Godean
  •   Rutin di Event Wedding dan berbagai event kuliner yogyakarta dll

      

BENAR - BENAR REALISTIS PELUANG USAHA TERKINI DENGAN MODAL KECIL, UNTUNG BESAR (BALIK MODAL 3 BULAN) KEDAI DAWET 99